Kecamatan Bobotsari Kab. Purbalingga
Bobotsari, Rabu (17/10) sebanyak 250 peserta apel gabungan tingkat Kecamatan Bobotsari melaksanakan apel gabungan dihalaman Kecamatan Bobotsari. Apel gabungan terdiri dari seluruh aparat keamanan dari anggota polsek dan kormail 08 Bobotsari, selain itu juga...
Limbasari, Minggu (14/10) sebanyak 79 peserta dari beberpa elemen masyarakat mengikuti lomba petualang pemuda yang diselenggarakan Dinas Pemuda dan Olahraga Kabupaten Purbalingga. Kegiatan tersebut telah dilaksanakan yang ke empat kalinya, untuk tahun 2018 bertempat...
Plt Purbalingga, Dyah Hayuning Pratiwi SE, BE berkenan mengunjungi korban kebakaran di Desa Limbasari, pada hari Jum’at 5 Oktober 2018 sebagai bukti kepedulian kepada warga dan dalam rangka ikut prihatin dan bela sungkawa atas...
Bertempat di Desa Dagan Kecamatan Bobotsari Kabupaten Purbalingga, Plt Bupati Purbalingga beserta rombongan dan dihadiri sekitar 1.500 orang menyaksikan kegiatan gebrak gotong royong. Dyah Hayuning Pratiwi, SE, BE, MM didampingi suami langsung melaksanakan penanaman...
Ada 3 Kepala Desa di Kecamatan Bobotsari periode 2012 – 2018 yang berakhir masa jabatannya pada tanggal 21 September 2018 yaitu Desa Pakuncen, Desa Limbasari dan Desa Palumbungan Wetan. Bupati Purbalingga telah menerbitkan Surat...